Lowongan Kerja BUMN PT Pertamina (Persero)

Lowongan Kerja BUMN PT Pertamina (Persero) - Hallo sahabat Info Loker Terbaru, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Lowongan Kerja BUMN PT Pertamina (Persero), kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel BUMN, Artikel D3, Artikel Jabodetabek, Artikel Jakarta, Artikel Jawa Barat, Artikel Jawa Tengah, Artikel Jawa Timur, Artikel Jayapura, Artikel Migas, Artikel Palembang, Artikel S1, Artikel Sumatera, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Lowongan Kerja BUMN PT Pertamina (Persero)
link : Lowongan Kerja BUMN PT Pertamina (Persero)

Baca juga


Lowongan Kerja BUMN PT Pertamina (Persero)

Lowongan Kerja BUMN PT Pertamina
Lowongan Kerja BUMN PT Pertamina - Pertamina adalah sebuah BUMN yang bertugas mengelola penambangan minyak dan gas bumi di Indonesia. Pertamina masuk urutan ke 122 dalam Fortune Global 500 pada tahun 2013. Mendukung visi nya Pertamina telah menetapkan strategi jangka panjang perusahaan, yaitu “Aggressive in Upstream, Profitable in Downstream”, dimana Perusahaan berupaya untuk melakukan ekspansi bisnis hulu dan menjadikan bisnis sektor hilir migas menjadi lebih efisien dan menguntungkan. Untuk meningkatkan kinerja serta mewujudkan visi misi nya, BUMN PT Pertamina kembali membuka Lowongan Kerja kesempatan kepada putra putri Indonesia untuk bergabung menjadi bagian dari BUMN PT Pertamina melalui Rekrutmen Lowongan Kerja Terbaru BUMN PT Pertamina sebagai berikut :


Untuk mencapai visi perusahaan yaitu menjadi kelompok bisnis terkemuka di Indonesia yang memberikan pelayanan terbaik kepada stakeholder-nya, BUMN PT Pertamina (Persero) sedang mencari pemuda - pemudi terbaik yang sangat kompeten dan termotivasi diri untuk mengisi posisi lowongan kerja terbaru 2016.

Dalam rangka memperluas jaringan bisnis terbaru bulan Oktober 2016 dan untuk memenuhi kebutuhan sumber daya manusia BUMN PT Pertamina (Persero) di Lowongan Terbaru posisi : BANYAK POSISI LOWONGAN KERJA

Pada hari ini bulan Oktober 2016 BUMN PT Pertamina kembali membuka kesempatan berkarir atau membuka Lowongan Kerja Terbaru Oktober 2016 untuk lulusan terbaru dengan kualifikasi sebagai berikut :

Lowongan Kerja BUMN Terbaru PT Pertamina




Lowongan PT Pertamina Posisi : 


1. SECRETARY TO GM MARKETING OPERATION REGION II PALEMBANG

(CONTRACT EMPLOYEE)

Job Description Loker PT Pertamina :
  • Mengatur & melaksanakan kegiatan administrasi meliputi pembuatan,penyimpanan, pencatatan,pendistribusian,penerimaan,penyimpanan,dan pengamanan kerahasiaan dokumen sesuai pedoman administrasi dan pedoman kearsipan ( PATP ) yang berlaku di Perusahaan.
  • Melaksanakan Koordinasi kegiatan administrasi Fungsi yg terkait untuk kelancaran tugas administrasi.
  • Menerima,menjawab,& mengkomunikasikan informasi kebutuhan pihak eksternal & internal terkait dgn kegiatan GM atau fungsi di bawahnya.
  • Menyusun jadwal mingguan kegiatan GM & mengkomunikasikan setiap hari seperti rapat-rapat, seminar-seminar, janji temu, perjalanan dinas.
  • Mempersiapkan penyelenggaraan pertemuan/rapat termasuk memastikan kelengkapan rapat,ruang rapat, & kehadiran undangan.

Job Requirement Loker PT Pertamina :
  • Pendidikan : D3 Sekretaris (Diutamakan)/S1

Kemampuan dan Kompetensi :
  • Paham dan mengerti tentang pedoman kearsipan
  • Paham dan menguasai korespondensi dan kearsipan.
  • Memiliki sikap service oriented disertai penampilan yang ramah dan menarik.
  • Mampu berkomunikasi secara baik dan lancar (komunikatif)
  • Mampu berbahasa Inggris (written & conversation)
  • Menguasai Ms Office (Word, Excel, Power Point), data processing dan Internet.
  • Pengalaman : Pengalaman kerja sebagai Executive Secretary minimal 5 th
  • Status kepegawaian : Contract Employee (PWT)
  • Lokasi Penempatan : MOR II Palembang
(diutamakan bagi yang berdomisili di sekitar lokasi penempatan)



2. SECRETARY TO GM MARKETING OPERATION REGION VIII MALUKU PAPUA

(CONTRACT EMPLOYEE)

Job Description Loker PT Pertamina :
  • Mengatur & melaksanakan kegiatan administrasi meliputi pembuatan,penyimpanan, pencatatan,pendistribusian,penerimaan,penyimpanan,dan pengamanan kerahasiaan dokumen sesuai pedoman administrasi dan pedoman kearsipan ( PATP ) yang berlaku di Perusahaan.
  • Melaksanakan Koordinasi kegiatan administrasi Fungsi yg terkait untuk kelancaran tugas administrasi.
  • Menerima,menjawab,& mengkomunikasikan informasi kebutuhan pihak eksternal & internal terkait dgn kegiatan GM atau fungsi di bawahnya.
  • Menyusun jadwal mingguan kegiatan GM & mengkomunikasikan setiap hari seperti rapat-rapat, seminar-seminar, janji temu, perjalanan dinas.
  • Mempersiapkan penyelenggaraan pertemuan/rapat termasuk memastikan kelengkapan rapat,ruang rapat, & kehadiran undangan.

Job Requirement Loker PT Pertamina :
  • Pendidikan : D3 Sekretaris (Diutamakan)/S1

Kemampuan dan Kompetensi :
  • Paham dan mengerti tentang pedoman kearsipan
  • Paham dan menguasai korespondensi dan kearsipan.
  • Memiliki sikap service oriented disertai penampilan yang ramah dan menarik.
  • Mampu berkomunikasi secara baik dan lancar (komunikatif)
  • Mampu berbahasa Inggris (written & conversation)
  • Menguasai Ms Office (Word, Excel, Power Point), data processing dan Internet.
  • Pengalaman : Pengalaman kerja sebagai Executive Secretary minimal 5 th
  • Status kepegawaian : Contract Employee (PWT)
  • Lokasi Penempatan : MOR VIII Jayapura
(diutamakan bagi yang berdomisili di sekitar lokasi penempatan)



3. CHIEF ENGINEER (ATT I) BATCH 2

Job Description Loker PT Pertamina :

Mengarahkan, memonitor, dan mengevaluasi kegiatan bunkering , pengelolaan eksekusi operasi kapal, pengelolaan eksekusi supply penerimaan consumable store untuk pemeliharaan sistem permesinan kapal, penyusunan rencana pengadaan terkait permintaan pelumas dan chemical , penyusunan alokasi penugasan dan kebutuhan, identifikasi untuk opsi pengadaan, penyusunan jadwal dan alokasi sumber daya, evaluasi efektifitas penyusunan rencana kerja operasional crew kapal agar kegiatan operasional berjalan dengan lancar dan aman di kapal yang termasuk kedalam tipe Small I.

Job Requirement Loker PT Pertamina :
  • COC dan COP Sudah revalidasi dan memenuhi persyaratan sesuai dengan STCW 78 amandemen Manila 2010 (BOCT, BLGT, AOT, ALGT, ECDIS, IMDG)
  • Pengalaman di kapal tanker sebagai Master/ Chief Engineer Minimal selama 2 tahun terakhir
  • Usia maksimal 45 Tahun



4. CHIEF OFFICER (ANT I) BATCH 2

Job Description Loker PT Pertamina :

Mengarahkan, memonitor, dan mengevaluasi kegiatan pengelolaan penyusunan kebutuhan anggaran operasi, eksekusi supply penerimaan barang-barang kebutuhan kapal, pelaksanaan eksekusi operasi kapal dan port operation, pengelolaan sarana fasilitas HSSE dan alat pelindung diri, pengelolaan penugasan kerja, serta pengelolaan food beverages untuk konsumsi seluruh crew agar kegiatan operasional berjalan dengan lancar dan aman di kapal yang termasuk ke dalam tipe Small I.

Job Requirement Loker PT Pertamina :
  • COC dan COP Sudah revalidasi dan memenuhi persyaratan sesuai dengan STCW 78 amandemen Manila 2010 (BOCT, BLGT, AOT, ALGT, ECDIS, IMDG)
  • Pengalaman di kapal tanker sebagai Master/ Chief Engineer Minimal selama 2 tahun terakhir
  • Usia maksimal 45 Tahun



5. ELECTRICIAN (D3 TEKNIK LISTRIK/ELECTRO) BATCH 2

Job Description Loker PT Pertamina :

Melakukan pengoperasian sistem permesinan kapal dan pemeliharaan, perbaikan, dan penjagaan keselamatan di atas kapal, serta analisa kebutuhan pengadaan untuk spare part kelistrikan agar kegiatan operasi kapal berjalan dengan lancar dan aman di kapal yang termasuk ke dalam tipe Small I.

Job Requirement Loker PT Pertamina :
  • Mempunyai sertifikat ETO
  • Ijazah minimal D3 Elektro
  • Pengalaman di kapal tanker Minimal selama 1 tahun 
  • Usia Maksimal 35 Tahun



6. FOURTH ENGINEER (ATT III) BATCH 2

Job Description Loker PT Pertamina :

Mengevaluasi dan melakukan pelaksanaan pengoperasian sistem permesinan kapal dan pemeliharaan, perbaikan, dan penjagaan keselamatan diatas kapal, pengelolaan kegiatan monitoring operasional diatas kapal, agar kegiatan operasi kapal berjalan dengan lancar dan aman di kapalyang termasuk kedalam tipe Small I.

Job Requirement Loker PT Pertamina :
  • Taruna alumni Institusi Pelayaran dengan Ijazah kompetensi ANT
  • ex Pelaut PWT Pertamina yang telah menyelesaikan kontrak (min 2kali PKL sbg PWT)
  • lulus tahapan seleksi penerimaan pelaut PWTT Pertamina



7. FOURTH OFFICER (ANT III) BATCH 2

Job Description Loker PT Pertamina :

Mengevaluasi dan melakukan pengoperasian sistem nautical kapal dan pemeliharaan, perbaikan, dan penjagaan keselamatan diatas kapal, pengelolaan kegiatan cargo handling dan loading-unloading, pengelolaan kegiatan monitoring operasional diatas kapal, analisa kesesuaian kualitas dan kuantitas, dan monitoring kegiatan penerimaan deck equipment dan peralatan keaman kapal, pengelolaan sarana fasilitas dan HSSE alat pelindung diri, pengelolaan gizi makanan yang akan disajikan , serta penyusunan anggaran kebutuhan operasi agar kegiatan operasi kapal berjalan dengan lancar dan aman di kapal yang termasuk ke dalam tipe VLGC

Job Requirement Loker PT Pertamina :
  • COC dan COP Sudah revalidasi dan memenuhi persyaratan sesuai dengan STCW 78 amandemen Manila 2010 dan berasal dari Diploma IV
  • Pengalaman di kapal tanker Minimal selama 1 tahun terakhir
  • Usia maksimal 35 Tahun



8. MASTER (ANT I) BATCH 2

Job Description Loker PT Pertamina :

Mengarahkan, memonitor, dan mengevaluasi proses penyusunan rencana kebutuhan pengadaan termasuk ekekusi supply penerimaannya terkait barang kebutuhan untuk menunjang operasi kapal, pelaksanaan proses persiapan dan implementasi pelaksanaan operasi kapal, pengelolaan proses port management activity terkait pergerakan kapal di pelabuhan dalam melakukan sandar-lepas, pengelolaan sarana fasilitas HSSE dan alat pelindung diri untuk kebutuhan di kapal, serta pengelolaan rencana kerja operasional seluruh crew kapal dan pengelolaan layanan umum di kapal yang termasuk ke dalam tipe Small I.

Job Requirement Loker PT Pertamina :
  • COC dan COP Sudah revalidasi dan memenuhi persyaratan sesuai dengan STCW 78 amandemen Manila 2010 (BOCT, BLGT, AOT, ALGT, ECDIS, IMDG)
  • Pengalaman di kapal tanker sebagai Master/ Chief Engineer Minimal selama 2 tahun terakhir
  • Usia maksimal 45 Tahun



9. MOORING MASTER BATCH 2

Job Description Loker PT Pertamina :
  • Mengarahkan, memonitor, dan mengevaluasi kegiatan cargo handling pada saat proses loading – unloading ; 
  • Identifikasi kesiapan fasilitas dan sarana tambat; kegiatan pemanduan kapal untuk sandar / lepas;
  • Kegiatan sandar/ lepas kapal dalam rangka mendukung kegiatan operasional agar berjalan dengan lancar dan aman di Fungsi Shipping Pertamina.

Job Requirement Loker PT Pertamina :
  • Ex Pelaut
  • Pengalaman minimal 15thn, menjadi Ins 5thn
  • Ijazah ANT I



10. OFFICER PQC & BUNKER OPERATION BATCH 2

Job Description Loker PT Pertamina :

Melakukan eksekusi operasi kapal , kegiatan klaim terkait discrepancy (under performance ) dan slow speed, over bunker, dead freight (karena ketidak siapan kapal), rencana pengisian bunker untuk kapal KKR dan kapal tanker charter / milik / keagenan, port operation monitoring , pengelolaan permohonan sertifikasi terkait kalibrasi custody Transfer BBM, langkah tindak lanjut eksekusi operasi kapal terkait kegiatan kegiatan on/off hire agar kegiatan operasional berjalan dengan lancar dan aman.

Job Requirement Loker PT Pertamina :
  • Ex Pelaut
  • Pengalaman minimal 15thn, menjadi Ins 5thn
  • Ijazah ANT I



11. SECOND ENGINEER (ATT I) BATCH 2

Job Description Loker PT Pertamina :

Mengevaluasi dan melakukan pengelolaan permintaan bunkering , pengoperasian sistem permesinan kapal dan pemeliharaan, perbaikan, dan penjagaan keselamatan diatas kapal, serta pengelolaan kegiatan monitoring operasional di atas kapal, serta pengelolaan workforce schedulling crew kapal, agar kegiatan operasi kapal berjalan dengan lancar dan aman di kapal yang termasuk ke dalam tipe Small I.

Job Requirement Loker PT Pertamina :
  • COC dan COP Sudah revalidasi dan memenuhi persyaratan sesuai dengan STCW 78 amandemen Manila 2010 (BOCT, BLGT, AOT, ALGT, ECDIS, IMDG)
  • Pengalaman di kapal tanker sebagai Master/ Chief Engineer Minimal selama 2 tahun terakhir
  • Usia maksimal 45 Tahun



12. SECOND OFFICER (ANT II) BATCH 2

Job Description Loker PT Pertamina :

Mengevaluasi dan melakukan pengoperasian sistem nautical kapal dan pemeliharaan, perbaikan, dan penjagaan keselamatan diatas kapal, pengelolaan kegiatan cargo handling dan loading-unloading, pengelolaan kegiatan monitoring operasional diatas kapal, analisa kesesuaian kualitas dan kuantitas, dan monitoring kegiatan penerimaan obat-obatan, sistem navigasi, dan peta laut, pengelolaan penugasan kerja, serta pengelolaan sarana fasilitas dan HSSE alat pelindung diri, agar kegiatan operasi kapal berjalan dengan lancar dan aman di kapal yang termasuk kedalam tipe Small I.

Job Requirement Loker PT Pertamina :
  • COC dan COP Sudah revalidasi dan memenuhi persyaratan sesuai dengan STCW 78 amandemen Manila 2010 dan berasal dari Diploma IV
  • Pengalaman di kapal tanker Minimal selama 1 tahun terakhir
  • Usia maksimal 35 Tahun



13. THIRD ENGINEER (ATT II) BATCH 2

Job Description Loker PT Pertamina :

Mengevaluasi dan melakukan order bunker (input bunker order reservation ), pengoperasian sistem permesinan kapal dan pemeliharaan, perbaikan, dan penjagaan keselamatan diatas kapal, serta pengelolaan kegiatan monitoring operasional diatas kapal, serta analisa kebutuhan pengadaan untuk engine spare part , pelumas dan chemical , agar kegiatan operasi kapal berjalan dengan lancar dan aman di kapalyang termasuk kedalam tipe Small I.

Job Requirement Loker PT Pertamina :
  • COC dan COP Sudah revalidasi dan memenuhi persyaratan sesuai dengan STCW 78 amandemen Manila 2010 dan berasal dari Diploma IV
  • Pengalaman di kapal tanker Minimal selama 1 tahun terakhir
  • Usia maksimal 35 Tahun



14. THIRD OFFICER (ANT III) BATCH 2

Job Description Loker PT Pertamina :

Mengevaluasi dan melakukan pengoperasian sistem nautical kapal dan pemeliharaan, perbaikan, dan penjagaan keselamatan diatas kapal, pengelolaan kegiatan cargo handling dan loading-unloading, pengelolaan kegiatan monitoring operasional diatas kapal, analisa kesesuaian kualitas dan kuantitas, dan monitoring kegiatan penerimaan deck equipment dan peralatan keaman kapal, pengelolaan sarana fasilitas dan HSSE alat pelindung diri, pengelolaan gizi makanan yang akan disajikan , serta penyusunan anggaran kebutuhan operasi agar kegiatan operasi kapal berjalan dengan lancar dan aman di kapal yang termasuk ke dalam tipe Small I.

Job Requirement Loker PT Pertamina :
  • Diploma dari jurusan Teknik, diutamakan dari Teknik Pelayaran/Teknik Industri/ANT
  • III/ATT/Teknik Mesin/Teknik Elektro
  • D3 dengan pengalaman kerja 9 12 tahun
  • Pengalaman Kerja di bidang Fleet & Port Management, diutamakan di bidang Shipping Operation 3 – 6 tahun menjabat posisi setingkat Jr.Asisstant atau Jr. Supervisor

Persyaratan Khusus Loker PT Pertamina :
  • BST (Basic Safety Training)
  • AFF (Advance Fire Fighting)
  • GMDSS (General Maritime Distress and Safety System)
  • MC (Medical Certificate)
  • MFA (Medical First Aid)
  • PSCRB (Proficiency in Survival Craft and Rescue Boat)
  • OTSTP (Oil Tanker Special Training Programme)
  • LGTSTP (Liquid Gas Tanker Special Training Programme)
  • TF (Tanker Familiarization)
  • ARPA (Automatic Radar Plotting Aid) Simulator



15. INTERNSHIP 2016 ( INTERN2016 )

Lokasi Tes : Jakarta

Jumlah kebutuhan Loker : 120 orang


Job Description :

Penempatan di fungsi yang berbeda akan memberikan exposure yang berbeda pula, namun pada umumnya peserta internship akan berkesempatan :
  • Bekerja dalam tim untuk mengerjakan proyek / inisiatif 
  • Data analisis, project monitoring, problem solving, dll


Job Requirement :
  • Berijazah S1 atau Surat Keterangan Lulus S1
  • IPK minimal 3.00
  • Usia maksimal 25 tahun pada tahun 2017
  • Memiliki skor English TOEFL (450)/IBT (45)/IELTS (5.5)/TOEIC (550)
  • Latar belakang pendidikan sesuai kebutuhan perusahaan
  • Bersedia melakukan Internship penuh waktu selama 6 bulan
  • Aktif dan terlibat dalam kegiatan ekstrakulikuler
  • Mampu bekerjasama dalam tim dan memiliki kemampuan interpersonal dan komunikasi yang baik
  • Memilki passion dalam mempelajari hal-hal baru


Latar Belakang Pendidikan :
  • Administrasi Bisnis
  • Manajemen
  • Keuangan
  • Hubungan Internasional
  • Hukum
  • Ilmu Kearsipan
  • Keperawatan
  • Komunikasi
  • Desain Grafis
  • Psikologi
  • Statistik
  • Teknik Elektro
  • Teknik Fisika
  • Teknik Geologi
  • Teknik Geofisika
  • Teknik Industri
  • Teknik Informatika
  • Manajemen Informatika
  • Sistem Informasi
  • Teknik Kimia
  • Teknik Mesin
  • Teknik Perminyakan
  • Teknik Sipil



Catatan :
  • Loker BUMN PT Pertamina ditutup tanggal : 02 Oktober 2016

Bagaimana Anda tertarik untuk bekerja di BUMN PT Pertamina ?

Jika anda tertarik dengan loker terbaru hari ini bulan Oktober 2016 ini yaitu yang memberikan informasi kepada anda tentang : Lowongan Kerja Terbaru BUMN PT Pertamina, Silahkan Kirim LAMARAN KERJA via ONLINE ke alamat dibawah ini :


LINK PENDAFTARAN LOWONGAN KERJA BUMN PT PERTAMINA


Sumber : Pertamina


Demikianlah Artikel Lowongan Kerja BUMN PT Pertamina (Persero)

Sekianlah artikel Lowongan Kerja BUMN PT Pertamina (Persero) kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Lowongan Kerja BUMN PT Pertamina (Persero) dengan alamat link https://info-loker-terbaru-2016.blogspot.com/2016/10/lowongan-kerja-bumn-pt-pertamina-persero.html

0 Response to "Lowongan Kerja BUMN PT Pertamina (Persero)"

Posting Komentar